Teknologi garis gawang sudah memulai debutnya pada Piala Dunia 2014 yang telah usai di selenggarakan. setelah melalui perdebatan dan uji coba yang cukup lama dan kendalanya, akhirnya FIFA memutuskan Goal Control GmBh sebagai penyedia dan pengoprasi TGG untuk piala dunia
memiliki beberapa kelebihan, seperti :
-Akurat, sistem bisa mengetahui lokasi bola secara akurat.
-Kecepatan dalam mendapatkan hasil, keputusan akan sampai ke wasit dalam waktu kurang dari tiga detik.
-Praktis, tidak perlu banyak campur tangan orang, tidak memerlukan bola yang khusus, tidak perlu instalasi peralatan di sekitar area gawang.
-Akurat, sistem bisa mengetahui lokasi bola secara akurat.
-Kecepatan dalam mendapatkan hasil, keputusan akan sampai ke wasit dalam waktu kurang dari tiga detik.
-Praktis, tidak perlu banyak campur tangan orang, tidak memerlukan bola yang khusus, tidak perlu instalasi peralatan di sekitar area gawang.